Tidak Pernah Shalat saat Puasa, Bagaimana Hukumnya?
Selasa, 04 Maret 2025 | 14:46 WIB

Oleh karena itu, apabila seseorang berpuasa namun tidak melaksanakan shalat, maka puasanya dianggap tertolak dan tidak diterima, serta tidak memberikan manfaat di sisi Allah pada hari kiamat.
Maka Laksanakan shalat dan puasa secara bersamaan. Jika hanya berpuasa tanpa shalat, maka puasanya tidak diterima, karena ibadah orang yang kafir tidak diterima
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta