get app
inews
Aa Read Next : Lansia di Madina Ditemukan Tewas Berlumuran Darah Diterkam Harimau Sumatera

Pendeta Gilbert Singgung soal Zakat dan Shalat Dilaporkan ke Polda, PBNU Tidak Mau Ikut Campur

Kamis, 18 April 2024 | 14:43 WIB
header img
Pendeta Gilbert Lumoindong dilaporkan ke Polda Metro Jaya terkait ceramahnya soal zakat dan shalat. Foto: Dok

Untuk diketahui, ceramah Pendeta Gilbert Lumoindong viral di media sosial karena membandingkan zakat antara umat Islam dengan Kristen. Dari video yang beredar di media sosial, Pendeta Gilbert menyebut umat Islam karena hanya membayar zakat 2,5%, sedangkan umat Kristen biasa bersedekah 10%.

"Saya Islam diajari bersih sebelum sembahyang, cuci semuanya. Saya bilang, lu 2,5%, gua 10%," ujar Pendeta Gilbert.

Kemudian ia melanjutkan ceramahnya bahwa umat Kristiani sudah disucikan oleh darah Yesus. "Bukan berarti gua jorok, disucikan oleh darah Yesus," katanya.

Karena sudah bersedekah 10%, umat Kristiani tak perlu repot, ibadah hanya bernyanyi. Sementara umat Islam harus melaksanakan salat yang gerakannya cukup berat, karena harus melipat kaki saat atahiyat akhir.

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut