Wamentan: Upaya Penanganan dan Pengendalian Wabah PMK Terus Dipercepat

Abdulloh Hilmi
Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi saat meninjau peternakan sapi. Foto: Ist

KOTANOPAN, iNews.id – Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi mengatakan pemerintah terus melakukan upaya percepatan penanganan dan pengendalian wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). 

Menurut Wamentan, langkah ini merupakan tindaklanjut dari perintah Presiden Joko Widodo (Jokowi).

“Sesuai dengan perintah Bapak Presiden, kami terus bergerak cepat, memantau setiap hari upaya penanganan agar wabah PMK ini dapat segera dikendalikan. Karena, selain berdampak pada stabilitas pangan nasional, juga pada perekonomian peternak rakyat,” kata Wamentan dalam keterangan tertulisnya di Kotanopan, Mandailing Natal (Madina), Sabtu (11/6) pagi.

Baca Juga: Cegah Wabah PMK, Wamentan Sebut Distribusi Daging Sapi Diperketat Jelang Idul Adha

Editor : Abdulloh Hilmi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network