TAPSEL, iNews.id - Kecamatan Aek Bilah berduka, 8 dari 14 penumpang mobil Double Cabin yang ditumpangi para pemudik asal Riau tewas terseret deras nya arus sungai Aek Sipange pada saat menyeberang untuk menuju Desa Tapus Godang, Rabu (19/04/23) malam.
Dari balik peristiwa tersebut 8 orang yang hanyut bersama mobil yang ditumpangi ditemukan sudah meninggal dunia.
Berikut nama-nama korban meninggal
1. Zenita, Jawa, (36), Islam, Kota Raya Kabupaten Rokan Hulu Provinsi Riau (Istri Dimson Rambe)
2. Carlen Alfaro Rambe, ( 13), laki-laki, Islam, Pelajar, Kota Raya Kab. Rokan Hulu Provinsi Riau ( anak Dimson Rambe)
3. Amran Algalibi Rambe, laki-laki, ( 4,5) Islam, blm sekolah, Kota Raya Kab. Rokan Hulu Provinsi Riau, ( anak Dimson Rambe )
4. Afsa Almasifah Rambe, perempuan, (1,5) Islam, belum sekolah, Kota Raya Kabupaten Rokan Hulu ( anak Dimson Rambe)
5. Fatma Pane, (30) Islam, ibu rumah tangga, Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan, Kabupaten Rokan Hulu ( istri Sawaluddin Rambe )
6. Aktar Rambe, (4 ) Islam, belum sekolah, Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan, Kabupaten Rokan Hulu ( anak Sawaluddin Rambe )
7. Sawaluddin Rambe (33) Islam, Wiraswasta, Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan, Kabupaten Rokan Hulu Provinsi Riau.
8. Haidin Rambe, (1,5) Islam, blm sekolah, Kota Tengah Kecamatan Kepenuhan, Kabupaten Rokan Hulu Provinsi Riau ( anak Sawaluddin Rambe).
Editor : Khansa Fadli
Artikel Terkait